Dave Bautista resmi ucapkan selamat tinggal pada karakternya Drax the Destroyer di MCU. Benarkah ia akan hengkang dari MCU?
Drakor “Our Blues” baru-baru ini banjir kritik pedas dari netizen. Kritik pedas muncul setelah ada scene cewek SMP ajak tidur cowok SMA.
Produser & penulis “Barry,” Jason Kim siap menulis naskah spin off film “Crazy Rick Asians,” yang diperankan Astrid Young Teo & Harry Shum Jr.
Ada banyak cameo karakter yang muncul di film “Doctor Strange in the Multiverse of Madness.” Siapa saja mereka? Lihat daftarnya di sini.
Penasaran siapa karakter gamer terbaik yang ada di dalam anime? Temukan jawabannya di sini, siapa tahu ada karakter favoritmu.
Justin Lin, yang tadinya menjadi sutradara film "Fast X", dikabarkan mundur akibat cekcok dengan bintang utama film itu, Vin Diesel.
Ada kabar buat penggemar drakor “Pachinko.” Kini telah dikonfirmasi jika drakor “Pachinko” akan dibuat Season 2 dengan formasi pemain tetap.
Raden Topo Wresniwiro bakal main di “Doctor Strange in the Multiverse of Madness.” Eh, tapi kira-kira beliau ini siapa ya? Yuk kenalan dulu!
Cuplikan pertama “John Wick 4” menyatukan kembali pembunuh tituler Keanu Reeves, Laurence Fishburne ‘Bowery King’ dan Ian McShane ‘Winston.’
Disney bocorkan sedikit alur cerita “Doctor Strange in the Multiverse of Madness” lewat cuplikan berdurasi 20 menit, di CinemaCon.
Ada banyak tipe pekerjaan yang sering dilakoni karakter dalam drama Korea. Ini nih tipe karir di Drakor yang bakal jadi idaman banyak orang.
JJ Abrams resmi gabung dengan Warner Bros. untuk pembuatan film “Hot Wheels” versi live action. Kamu bisa lihat detil informasinya di sini.




















