Apa kamu sudah kenal dengan Ario Anindito, komikus Indonesia yang ikutan menggambar di komik Marvel dan DC?
Serial "The Sandman" akhirnya sudah tayang di Netflix. Namun apa beda serial ini dengan versi komiknya? Buat yang penasaran bisa cek di sini.
Di tengah rumor yang beredar soal Mr. Freeze, Magneto, dan Doctor Doom, Giancarlo Esposito menyatakan keinginannya berperan jadi Professor X.
Banyak orang punya ekspektasi tinggi pada film "Prey" (2022) yang jadi prekuel film Predator. Apakah "Prey" memang bagus dan memenuhi harapan?
Beberapa drakor ini dibuat untuk menantang stigma yang selama ini ada di Korea. Apa saja dramanya? Simak dalam ulasan berikut ini.
Warner Bros Discovery mengumumkan reset film DC dan menetapkan rencana 10 tahun ke depan, sama seperti MCU. Lagu lama dinyanyikan ulang?
Seth Rogen telah mengungkapkan judul resmi untuk film animasi terbaru “TMNT: Mutant...
Lady Gaga memberi konfirmasi kemunculannya di sekuel film Joker. Kita juga bisa melihat sedikit perannya di film "Joker: Folie à Deux" ini.
Hulu mengumumkan kalau Keanu Reeves akan berperan di serial yang bercerita soal arsitek, proyek expo internasional, dan pembunuh berantai.
Bulan ini ada beberapa film horor dan thriller yang rilis. Kalau kamu mau menotonnya, mungkin kamu bisa baca dulu ulasan singkat ini.
Untuk kamu yang menanti kehadiran She-Hulk, harap perhatikan, karena hari tayang serial itu bergeser. Jangan sampai kelewatan lho.
Akhirnya ada kabar jelas soal kapan tanggal rilis film Joker 2. Selain itu, kabarnya proses syuting juga tidak mengalami penundaan.



















